DATASHEET SWITCH “TP-LINK TL-SG3424”
I.
Gambaran Umum
TP-LINK 24-Port Gigabit
L2 Managed Switch dengan 4 Combo SFP Slots TL-SG3424 adalah dilengkapi dengan
24 gigabit port RJ45 dan 4 combo slot SFP.
Switch ini memberikan peforma tinggi, QoS tingkat perusahaan, strategi keamanan
canggih dan kaya padan fitur manajemen layer 2. JetStream gigabit L2 managed
switch TL-SG3424 adalah biaya yang efektif untuk solusi bisnis kecil dan menengah yang ideal
TP-LINK L2 managed switch TL-SG3424 mempunyai
keamanan yang kuat dan fitur-fitur manejemen. IP-MAC-Port-VID Binding and
Access Control List (ACL) berfungsi melindungi dari badai broadcast, serangan
ARP dan Denial-of-Service(DoS), dan sebagainya. Quality of Service (QoS, L2 ke
L4) memberikan peningkatan manajemen trafik utuk memindahkan data anda lebih
halus dan lebih cepat. Dan juga, manajemen interface web yang mudah digunakan,
bersama dengan CLI, SNMP, dan RMON, dengan artian pemasangan lebih cepat dan
mengkonfigurasi dengan downtime yang kurang. Untuk workgroup dan departemen
yang memerlukan biaya sensitive switch layer 2 dan berkemampuan gigabit,
TP-LINK JetStream L2 managed Switch TL-SG3424 memberikan anda solusi
access-edge ideal
Secure
Networking
TP-LINK JetStream switch
TL-SG3424 menyediakan IP-MAC-Port-VID Binding, Port
Security, Storm control dan
DHCP Snooping melindungi dari broadcast storms, serangan ARP,
dsb. Mereka mengintegrasi beberapa
tipikalserangan DoS. Anda dapatmemproteksi serangan ini lebih mudah daripada
sebelumnya. Fitur Access Control Lists (ACL, L2 to L4) membatasi
akses ke resource jaringan yang sensitive dengan menolak paket berdasarkan
sumber dan tujuan MAC Address, IP Address, port TCP/UDP, dan bahkan VLAN ID.
Selain itu, switch ini mendukung autentikasi 802.1X, yang digunakan bersamaan
dengan server RADIUS
untuk meminta beberapas informasi autentikasi
sebelum akses ke jaringan diizinkan. Fungsi Guest VLAN mensupport untuk mengaktifkan klien non-802.1X untuk mengakses
resource jaringan yang spesifik
Untuk mengintegrasi suara, data dan
layanan video dalam satu jaringan, switch menerapkan QoS policies. Administrator dapat menetapkan prioritas dari trafik
data berdasarkan berbagai cara termasuk IP atau MAC address, nomor port TCP
atau UDP, dsb, untuk menjamin suara dan video tersebut selalu jelas, halus dan free
jitter. Dalam hbungannya dengan Voice VLAN yang didukung switch, aplikasi suara
beroperasi dengan peforma yang lebih halus
Fitur Layer 2 yang berlimpah
Untuk beberapa aplikasi
dari switch layer 2, TL-SG3424 mendukung rangkaian
lengkap dari fitur layer 2, termasuk 802.1Q tag VLAN, Port Mirroring, STP/RSTP/MSTP, Link Aggregation
Control Protocol dan fungsi 802.3x Flow Control. Dan switch menyediakan fitur canggih
untuk maintenance jaringan.
Seperti Loop Back Detection, Cable Diagnostics and IGMP Snooping.
IGMP snooping menjamin switch secara cerdas meneruskan aliran multicast hanya
untuk pelanggan yang sesuai ketika IGMP throttling & filtering membatasi
setiap pelanggan di port level untuk mencegah akses multicast yang tidak sah.
IPv6 Support
TL-SG3424 mendukung berbagai fungsi IPv6 seperti Dual IPv4/IPv6 Stack, MLD Snooping, Path Maximum Transmission Unit (PMTU) Discovery and IPv6 Neighbor Discovery. TL-SG3424 bersertifikastkan IPv6 Ready Logo, yang menjamin
jaringan anda siap untuk Next Generation Network (NGN) tanpa
meng-upgrade peralatan jaringan anda.
Fitur Manajemen Tingkat
Perusahaan
TP-LINK JetStream L2 Managed
switch TL-SG3424 is mudah digunakan
dan dikelola, mendukung berbagai fitur standar manajemen user-friendly, seperti
intuitif web-based Graphical User Interface (GUI) atau standar industri Command Line Interface(CLI), kedua trafik administrasi dapat
dilindungi melalui enkripsi SSL atau SSH. SNMP (v1/2/3) dan RMON mengdukung agar switch yang akan disurvey untuk
status informasi yang berharga dan mengirim perangkap ke event abnormal. Selain itu, terintegrasi protocol NDP/NTDP, switch
mendukung untuk dikelola oleh commander switch melalui
fungsi pengelompokan IP yang lebih mudah.
II.
Spesifikasi
TL-SG3424 memiliki fitur fisik seperti konektor
untuk 24 port RJ45, 4 slot Combo Gigabit SFP, dan 1 port Console, Power supply
berdaya 100-240 VAC dengan daya 50-60, tidak memiliki kulitas kipas, memiliki
sertifikasi dari CE dan FCC. Berdimensi 17.3 x 8.7 x1.7 in.( 440 x 220 x 44
mm), 19 inci rack mount steel case, dan berat 1U. dan berlingkungan dengan
temperature operasi 0-40 derajat celcius, temperature penyimpanan 40-70 derajat
celcius. Dan performa switch berkapasitas 48 Gbps, rate forward 35.7Mbps, MAC
address table sebanyak 8k, paket buffer memory 512KB, dan frame jumbo 10240
Bytes.
Dan juga memliki fitur software yang
sudah ter install di dalam switch yang mendukung fitur-fitur lainnya, seperti
yang ada di bawah ini.